Flex Free
Senin, 11 Apr 2022
Latihan Peregangan Ankle (Pergelangan Kaki) Bila Anda mengalami nyeri atau kaku pergelangan kaki, ada beberapa gerakan yang dapat membantu. Melakukan senam atau latihan kekuatan dan fleksibilita...
Jumat, 08 Apr 2022
Latihan penguatan bahu adalah latihan atau senam untuk menguatkan otot-otot di sekeliling sendi bahu, memperlancar aliran darah, serta meringankan ketegangan dan menghilangkan nyeri bahu. Menguatk...
Rabu, 06 Apr 2022
Nyeri leher dan punggung atas dapat menjadi masalah yang serius dan mengganggu. Ada beberapa cara yang dapat dilakukan untuk meredakan nyeri tersebut, dan untuk mencegahnya. Anda dapat menggunakan...
Latihan penguatan leher dan punggung atas adalah latihan senam untuk menguatkan otot-otot di sekeliling leher dan tulang belikat. Latihan ini bertujuan untuk memperlancar aliran darah, meringankan ...
Rabu, 31 Mar 2021
Catatan: Sebelum memulai latihan ini, konsultasikan dengan dokter Anda terlebih dahulu untuk mengetahui latihan mana yang tepat untuk kebutuhan rehabilitasi Anda. Latihan harus di bawah pengawa...
Senin, 30 Nov 2020
Sendi pergelangan kaki adalah salah satu struktur utama penahan berat badan. Karena perannya dan sebagian karena strukturnya, pergelangan kaki sering mengalami cedera. Setelah mengalami cedera, sek...
Jumat, 30 Okt 2020
Saraf kejepit dapat terjadi pada bagian manapun di tulang belakang, seperti di bagian leher, toraks atau lumbal. Saraf kejepit paling sering dialami oleh orang berusia 50–54 tahun. Pada o...
Kamis, 18 Jun 2020
Nyeri punggung bawah dapat disebabkan oleh berbagai hal dan dapat mengganggu aktivitas sehari-hari. Penyebab nyeri punggung bawah diantaranya karena otot yang lemah, terutama otot core dan pelvis. ...
Selasa, 16 Jun 2020
Latihan punggung atas membantu menyembuhkan dan menguatkan otot-otot punggung dan mencegah cedera di masa yang akan datang. Sebelum melakukan latihan, konsultasikan terlebih dahulu dengan dokter A...
Jumat, 12 Jun 2020
Nyeri lutut adalah salah satu masalah yang sering dikeluhkan. Nyeri lutut yang mengganggu dapat menghambat berbagai aktivitas bahkan kegiatan sederhana sehari-hari. Nyeri lutut yang tidak ditangani da...
dr. Gaby Venera
Kamis, 11 Jun 2020
Salah satu keluhan yang paling sering muncul pada individu yang bekerja di depan meja komputer dan duduk lama adalah nyeri pada area leher dan bahu. Meskipun Anda telah menerapkan posisi duduk yang ny...